IMF kemarin mengubah proyeksi pertumbuhan ekonomi global yang terus membaik, dengan memperbaharui prediksi pertumbuhan pada Januari dari 5,5% menjadi 6%…
Analisis pasar harian
Perdana Menteri Inggris Boris Johnson, kemarin membuat pernyataan bahwa negaranya akan membuka penguncian sesuai jadwal yaitu tanggal 12 April 2021…
Masalah vaksin masih menjadi permasalahan di kawasan Uni Eropa sehingga dapat membuat pair EURGBP cenderung bearish kedepannya…
Ketegangan antara Rusia dan Ukraina akhir akhir ini dapat menjadi pemicu konflik militer, dimana safe have seperti USDCHF akan menjadi pilihan bagi para pelaku pasar kedepannya…
Pair EURGBP kembali mendapat tekanan bearish kedepannya karena Prancis kembali melakukan penguncian nasional ke 3 selama 1 minggu kedepan…
Kasus asset management Archegos Capital, membuat sector keuangan kembali terguncang, tetapi beberapa broker terlepas dari kerugian dan sebagian lagi harus menderita kerugian yang sangat besar…
Nomura dan Credit Suisse menghadapi kerugian yang sangat besar, dimana asset management Archegos Capital mengalami gagal bayar dalam serangkaian transaksi margin…
Krisis di teluk Suez yang sejak hari Selasa minggu kemarin telah memberikan kerugian yang besar bagi negara Asia Pasifik – Eropa dan Amerika Serikat…
Sengketa vaksin antara Uni Eropa dan Inggris membuat pair EURGBP dapat terus melemah kedepannya…
Harga emas dunia terlihat sideways dalam 2 minggu terakhir ini…
Mata uang tunggal Uni Eropa, Euro dapat terus tertekan dengan adanya data ekonomi yang cenderung melemah karena aktivitas bisnis dan jasa dikawasan yang melambat…
Negara Uni Eropa merupakan negara paling lambat dalam mengatasi kebuntuan produksi dan distribusi vaksin, jika dibandingkan dengan Inggris dan Amerika Serikat…