awan Ichimoku bullish, tetapo Senkou Span A dan B horizontal; sebuah dead cross Tenkan-sen dan Kijun-sen dan garisnya adalah horizontal; pasar berada di dalam sebuah koreksi menuju Senkou Span B – menanti lompatan.
Analisis pasar harian
awan Ichimoku bullish, tetapi Senkou Span A dan B horizontal; sebuah dead cross Tenkan-sen dan Kijun-sen dengan horizontal Tenkan-sen dan Kijun-sen; harga didukung oleh Awan dan memantul ke daerah positif.
Ada diagonal akhir yang berkembang dalam gelombang [v] C. Di dalam pola ini, gelombang (iv) mungkin telah terbentuk. Jadi, ada kesempatan untuk memiliki gelombang (v) [v] dalam jangka pendek. Dalam hal ini, tingginya gelombang (iii) kemungkinan akan segera diterobos.
Kami mengalami penarikan mundur dari Moving Averages dan pola "Thorn" bullish, sehingga harganya naik. Target intraday utama adalah resistensi di level 1.2982 - 1.3006, jadi jika kita melihat penarikan mundur dari dareah ini, akan ada kesempatan untuk memiliki koreksi bearish.
Harga dihadapkan pada support di level 1.2817, jadi ada pola "Thorn", yang sudah ditegaskan. Oleh karena itu, pasangan ini kemungkinan akan terus bergerak ke arah resistensi selanjutnya di level 1.2947 - 1.2982.
Bears menghadapi support di level 1.1398, sehingga kita memiliki pola "V-Bottom", yang mendorong harga ke resistensi di level 1.1464. Karena itu, bulla kemungkinan akan menguji resistensi selanjutnya di level 1.1494. Jika penarikan mundur dari level ini terjadi, akan ada kesempatan untuk mengalami penurunan menuju support terdekat di level 1.1444 - 1.1425.
Pada grafik harian GBP/USD, poundsterling berada dalam kebuntuan: peningkatan nilai mata uang tidak dapat mengembalikan qutes ke batas atas untuk trend naik jangka pendek, sementara penurunan nilai mata uang tidak dapat mengembalikan quotes ke batas bawah untuk trend turun jangka pendek.
Dolar Kanada adalah penerima manfaat utama di pasar FX setelah Bank Kanada menaikkan suku bunga sebesar 0.25% menjadi 0.75% dan sedikit meningkatkan perkiraan pertumbuhannya. Bahkan tidak ada petunjuk untuk dovish. Jadi, loonie itu melonjak pada pengumuman suku bunga.
Pada grafik harian EUR/USD kutipan mencapai target 88,6% dari pola Bat yang terbalik.
Pada grafik harian USD/CHF, ada perjuangan untuk level penting 0,9636. Jika Bulls berhasil menekan kutipan lebih tinggi, risiko koreksi menuju tren turun saat ini dalam arah 0.972 dan yang lebih tinggi akan meningkat.
awan Ichimoku bullish , Senkou Span A dan B horizontal; sebuah golden cross Tenkan-sen dan Kijun-sen; tetapi pasar dalam tahap koreksi ke awan.
penyempitan awan Ichimoku bearish dengan kenaikan Senkou Span A dan B; sebuah golden cross Tenkan-sen dan Kijun-sen; harga menerobos resistensi SSA dan kembali ke zona positif.