Pergerakan pasangan mata uang Euro terhadap US Dollar diperkirakan akan kembali bergerak melemah pada perdagangan hari ini Potensi penurunan terhadap mata uang Euro terjadi setelah berbagai negara di Eropa dihantam masuknya virus covid 19 varian baru…
Analisis pasar harian
Data Non Farm Payroll Amerika Serikat akan dirilis nanti malam pada pukul 20…
Pergerakan saham perusahaan farmasi Moderna…
Harga minyak dunia melemah sejak pandemic virus corona kembali menyebar di dunia…
Pergerakan harga emas akhirnya bergerak melemah setelah sepekan menahan kuatnya tekanan US Dollar Harga emas dunia akhirnya melanjutkan trend turunnya kembali pada pekan ini, kembali menguatnya Index US Dollar disinyalir sebagi penyebab harga emas dunia…
Ketua The Fed Jerome Powell dalam dengar pendapat dengan Komite Senat Amerika Serikat menyatakan bahwa angka inflasi masih akan terus menguat sampai pertengahan tahun 2022…
Pergerakan pasangan mata uang USDCAD tetap menguat ditengah ancaman virus covid Omicron Menguatnya grafik harga pair USDCAD terjadi akibat cukup stabilnya index USD jelang pidato pimpinan The Fed Jerome Powel dan Menteri Keuangan Amerika Janet Yellen…
Ketua The Fed Jerome Powell dan Menteri Keuangan Amerika Serikat Janet Yellen akan mengadakan dengan pendapat dengan Parlemen nanti malam…
Pergerakan harga logam mulia emas masih berpeluang menguat pada perdagangan pekan ini Potensi terjadinya penguatan pada harga emas dunia dimungkinkan terjadi pasca munculnya varian virus covid baru yang dikenal dengan varian Omicron…
Mutasi virus covid-19 terus berlanjut dan Afrika Selatan merupakan awal ditemukannya mutase corona jenis B…
Pergerakan nilai tukar harga logam mulia emas berpotensi menguat pada perdagangan di akhir pekan ini Jika kita lihat pada grafik daily, emas telah dihantam oleh aksi jual besar-besaran sejak pekan lalu…
Mata uang Euro yang telah turun sekitar 9,4% terhadap mata uang US Dollar pada tahun ini, sehingga dapat terjadi koreksi naik ditengah pandemic corona gelombang ke empat…