US Dollar Are You Ready ?

US Dollar Are You Ready ?

Diperbarui • 2019-11-11

Minggu ini merupakan minggu paling membingungkan bagi para trader, karena minggu ini akan di penuhi oleh data ekonomi, kebijakan bank sentral dan banyak sekali hari libur. Harga bolak balik akan mewarnai pergerakan mata uang di minggu ini dan tentunya ini merupakan waktu terbaik bagi trader pemula. Support dan Resistance di time frame H1 atau H4 akan berfungsi dengan baik, sampai batas waktu The Fed akan merilis kebijakan moneternya , tanpa adanya “Press Confrence” .

Kekuatan US Dollar minggu lalu, dapat mengalahkan semua issue faktor geopolitik yang terjadi dan akan terjadi. “ The 10 year Treasury “ Amerika menembus 3% merupakan signal bahwa adanya peningkatan Inflasi di Amerika dan membuat para pelaku pasar optimis bahwa bulan juni 2018 , The Fed akan menaikan suku bunga. Hari ini imbal hasil 10 tahun an kembali turun dibawah 3% yaitu 2,96% dengan banyak alasan tentunya, antara lain profit taking dan banyak analis mengatakan bahwa kekuatan dollar tidak seperti yang di beritakan.

Memang banyak sekali pro dan kontra tentang penguatan US Dollar akhir akhir ini, disatu sisi kita dapat melihat bahwa consumer confident direvisi naik tetapi kita melihat adanya penurunan GDP dibandingkan sebelumnya serta melebarnya deficit neraca perdagangan Amerika. Deficit ini menjadi bahan perhatian, saat imbal hasil 10 tahunan naik diatas 3% dimana ini tentunya ada beberapa faktor yang membuat yield nya menjadi naik, antara lain:

  • inflasi naik ,
  • kurangnya minat pelaku pasar akan surat hutang Amerika,
  • perekonomian Amerika kurang baik atau bahkan adanya penurunan pembelian obligasi Amerika oleh China.

Keadaan diatas memang tidak lepas dari dialog Amerika – China masalah tariff, sanksi iran oleh Amerika dan tentunya data ekonomi Amerika yang masih kurang kuat , kecuali naiknya laju tingkat inflasi dari 2,2% menjadi 2,4%.

Australia

Besok hari RBA akan merilis kebijakan moneternya, sehingga banyak para pelaku pasar melihat pair ini dan memprediksikan bahwa Aussie dollar akan melemah. Keadaan ini tentunya tidak terlepas dari penurunan GDP dari 0,7% menjadi 0,4% serta adanya pengurangan surplus pada neraca perdagangan berjalan. Perlambatan ekonomi yang terjadi di China tentunya mempunyai imbas kepada mata uang negara kanguru ini.

Pesanan barang export china memang masih tetap stabil, tetapi pemesanan export baru telah mengalami penurunan , berdasarkan hasil survey federasi logistic dan pembelian China. Jika ini berlanjut maka kenaikan suku bunga oleh RBA dapat tertunda dalam jangka waktu yang relative lama.

Target penurunan AUDUSD adalah 0,7420 jika tidak ada kenaikan suku bunga dan rilis kebijakan moneternya bernada dovish. Dengan resiko diatas level 0,7603

audusd 30 april.jpg

Menyerupai

Berita terbaru

Sanggupkan Emas Berlama-lama di Puncak?
Sanggupkan Emas Berlama-lama di Puncak?

XAUUSD naik ke rekor tertinggi baru pada perdagangan Senin (01/04/2024), di tengah meningkatnya spekulasi penurunan suku bunga..melanjutkan kenaikan kuat minggu lalu hingga membentuk level puncak baru sepanjang masa

Sebagian Pasar Masih Libur, Yen Stabil di Bawah 152
Sebagian Pasar Masih Libur, Yen Stabil di Bawah 152

Pasar saham Asia sebagian masih libur dan sebagian lagi menguat pada perdagangan Senin (01/04/2024), karena optimisme data pabrikan Tiongkok mendukung..potensi intervensi otoritas Jepang terhadap yen Jepang diperkirakan berada di zona 152 – 155 yen. 

Deposit dengan sistem pembayaran bank lokal DI INDONESIA

Pemberitahuan pengumpulan data

FBS menyimpan catatan data Anda untuk menjalankan website ini. Dengan menekan tombol "Setuju", Anda menyetujui kebijakan Privasi kami.

Ditelepon kembali

Manajer kami akan menghubungi Anda

Merubah nomor

Permintaan Anda diterima.

Manajer kami akan menghubungi Anda

Permintaan panggilan balik berikutnya untuk nomor telepon ini
akan tersedia setelah

Jika Anda memiliki masalah mendesak, silakan hubungi kami melalui
Live chat

Internal error. Silahkan coba lagi

Jangan buang waktu Anda – tetap awasi dampak NFP terhadap dolar dan raup profitnya!

Anda menggunakan versi browser lama Anda.

Perbarui ke versi terbaru atau coba yang lain untuk pengalaman trading yang lebih aman, lebih nyaman dan produktif.

Safari Chrome Firefox Opera