Gelombang virus delta di Amerika Serikat masih menyebar tetapi sudah mulai terlihat adanya pembalikan dan mengarah kearah yang diinginkan…
Tag - usd
Pelemahan indeks US Dollar kemarin berdampak pada terjadinya koreksi kenaikan pada pair GBPUSD…
Pergerakan mata uang Euro berpotensi kembali mengalami tekanan turun terhadap mata uang US Dollar.
Pergerakan harga emas masih berpotensi bergerak turun pada perdagangan pekan ini Kembali melemahnya pair emas terhadap USD pada pekan ini terjadi akibat proyeksi penguatan yang terjadi pada mata uang US Dollar…
Aksi demonstrasi di Sydney Australia dapat melemahkan pasangan mata uang AUDUSD yang telah 5 hari berturut turut dalam tekanan turun…
Pergerakan harga logam mulia emas terancam turun pada penutupan market di akhir pekan ini Hal ini terjadi akibat penguatan index US Dollar yang sangat sulit terbendung…
Pemulihan ekonomi Amerika Serikat dapat membuat pair AUDUSD melemah Sehingga kenaikan harga pada pair ini hanya akan bersifat koreksi, sebelum meneruskan penurunan ke level yang lebih rendah…
Pergerakan grafik nilai tukar pasangan mata uang USDCAD kembali bergerak dalam trend naik pada perdagangan pekan ini Kembali menguatnya pair USDCAD yang terjadi pada pekan ini disebabkan oleh adanya wacana The Fed untuk melakukan pengurangan pembelian…
Pelemahan pair GBPUSD dapat berlanjut setelah rantai makanan cepat saji Nando’s menutup sementara 40 gerainya di Inggris…
Pergerakan pasangan mata uang AUDUSD pada pekan ini bergerak dalam fase turun yang cukup kuat Kembali tertekannya mata uang Australian Dollar tersebut terjadi akibat menguatnya index USD pada pekan ini…
Pelemahan pair NZDUSD dapat berlanjut setelah Perdana Menteri New Zealand Jacinda Ardern mengumumkan penguncian level 4 selama 3 hari…
Pergerakan harga emas telah naik selama 5 hari berturut-turut, dan perlu diwaspadai akan adanya aksi profit taking Meski dibayangi pergerakan harga yang cenderung overbought, namun pergerakan emas masih berada dalam potensi naik…