Index USD Menguat USDJPY Terkoreski Naik

Baca artikel di situs FBS

Pergerakan pasangan mata uang USDJPY pada perdagangan pekan ini bergerak dalam fase koreksi naik

Kembali menguatnya pasangan mata aung USDJPY didukung oleh menguatnya index mata uang US Dollar yang terjadi pasca pengumuman data ADP Non-Farm Payroll yang dirilis pada selasa malam (2/9). Tercatat pada data ADP NFP berada pada level 428K dan data ini lebih tinggi dibandingkan bulan sebelumnya yang berada pada level 212K, namun lebih rendah dibanding perkiraan 1250K.

Kondisi tersebut akhirnya membuat index mata uang USD kembali menguat dan kini berada di level 92,7. Kondisi tersebut  akhirnya dimanfaatkan oleh investor untuk melepas aset safe haven termasuk emas dan mata uang Yen Jepang sehingga menyebabkan harga logam mulia dan mata uang Yen Jepang tertekan turun pada perdagangan pekan ini.

Analisa Teknikal 

Pergerakan USDJPY pada timeframe daily kini berada dalam fase koreksi naik, dan hal ini didukung oleh pola candle bullish harami yang merupakan indikasi dari pergerakan harga naik yang cukup kuat. Pergerakan koreksi naik USDJPUy juga didukung oleh indikasi berikut ini:

  • Titik indikator Parabolic SAR masih berada dibawah candle daily
  • Indikator stokastik telah kembali cross ke atas
  • Histogram indikator MACD masih berada diatas garis signal line

Ketiga indikasi tersebut memberikan indikasi bagi pair USDJPY untuk kembali menguat pada perdagangan pekan ini.

Indikasi: Bullish

USDJPY memiliki peluang naik ke level resisten selanjutnya di harga 106.550 sampai dengan 106.900

Support USDJPY berada pada level harga 105.300

Grafik USDJPY Timeframe Daily

USDJPYDaily 3 sept.png

Note: Harap berhati-hati dalam bertransaksi, harga dapat berubah sewaktu-waktu tergantung dari perubahan fundamental ekonomi dan kondisi geopilitik dunia, gunakan money management yang baik, overlot dan overtrade merupakan penyebab tingginya resiko dalam bertransaksi.

TRADE NOW

Reza Aswin

Bagikan informasi ini ke teman Anda

Menyerupai

Berita terbaru

Buka secara instan

FBS menyimpan catatan data Anda untuk menjalankan website ini. Dengan menekan tombol "Setuju", Anda menyetujui kebijakan Privasi kami.